Latest News

3 Resiko Meluruskan Rambut

Kafecerita - 3 Resiko Meluruskan Rambut - Rambut merupakan sebuah mahkota bagi sebuah orang. Rambut juga dapat meningkatkan rasa percaya diri, untuk merubah tampilan rambut dari ikal menjadi lurus maupun sebaliknya dapat dilakukan dengan sekejap dan banyak pilihan sesuai keinginan seseorang.  Namun sebelum anda melakukan aktifitas meluruskan rambut anda, sebaiknya anda simak ulasan dibawah ini tentang resiko meluruskan rambut yang harus anda ketahui,
rambut lurus

 

1. Alergi


Salah satu resiko yang paling banyak ditemui saat meluruskan rambut adalah reaksi alergi terhadap produk yang digunakan. Karena produk tersebut mengandung bahan kimia saat digunakan untuk rambut dan tidak cocok sesuai kondisi rambut anda. Untuk mengatasinya anda harus mengetahui merk dan bahan apa yang terkandung dalam produk, sebelum penata rambut menerapkan pada rambut anda.


2.  Kering


Efek Kedua dari meluruskan rambut adalah rambut kering,saat menggunakan alat pengering rambut dapat mememperburuk kondisi saat rambut dalam kondisi kering. penyeba rambut kering adalah ketika kelembapan alami rambut akan kesedot keluar dan rambut akan lebih mudah terlihat kusam dan mengering.


3.  Rambut Rontok


Rambut Rontok adalah efek yang sering dijumpai saat meluruskan rambut. Hal ini, disebabkan ketika penata rambut yang melyani anda menggunakan produk yang tidak sesuai kondisi rambut anda, atau memakai produk kualitas buruk dan teknik tidak tepat.

Inilah resiko dari meluruskan rambut. Maka sebelum anda melkukan itu teliti dan cek terlebih dahulu.


Sumber  : merdeka.com